Gross Regional Domestic Product of Lembata Regency by Expenditures 2018-2022 - BPS-Statistics Indonesia Lembata Regency

Get the Complete Publication of the Results of the 2023 Agricultural Census Phase II - Individual Farming Business (UTP) for Livestock in Lembata Regency in the Publication Menu of the BPS Lembata Regency Website on THIS PAGE

Happy Independence Day, Republic of Indonesia! Let us celebrate independence with the spirit of unity.

To get more information and consultation about our data, visit us in Integrated Statistical Services from Statistics of Lembata Regency, Jl. Trans Lembata - Lewoleba; Facebook: fb.com/statistik.lembata ; Telp: (0383) 2343206; Email: bps5308@bps.go.id, every workday at 08:00 till 15:30 Wita

Gross Regional Domestic Product of Lembata Regency by Expenditures 2018-2022

Catalog Number : 9302003.5308
Publication Number : 53080.2304
ISSN/ISBN : -
Publishing Frequency : Annually
Release Date : April 28, 2023
Language : Indonesian
File Size : 4 MB

Abstract

Buku Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Kabupaten Lembata Tahun 2018- 2022 ini merupakan penerbitan kedua dengan tahun dasar 2010. Publikasi ini menyajikan tinjauan perkembangan perekonomian Kabupaten Lembata secara deskriptif. Dalam buku ini juga ditampilkan tabel-tabel PDRB tahun 2018-2022 atas dasar harga berlaku dan harga konstan 2010 dalam bentuk nilai nominal dan persentase. Pergeseran tahun dasar dari tahun 2000 ke tahun 2010 secara umum dimaksudkan untuk mengakomodir pergeseran struktur perekonomian. Disamping itu, pergeseran tahun dasar yang dilakukan sepuluh tahun sekali meningkatkan kualitas PDRB dan untuk memenuhi tuntutan Internasional sehingga datanya dapat diperbandingkan. Pada kesempatan ini disampaikan ucapan terima kasih kepada semua pihak yang telah memberikan dukungan kepada Badan Pusat Statistik Kabupaten Lembata sehingga memungkinkan terbitnya buku ini. Semoga publikasi ini bermanfaat.
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Kabupaten Lembata (Statistics of Lembata Regency)Jl. Trans Lembata - Lewoleba ; Telp : (0383) 2343206 ;  Fax : (0383) 2343206 ; Email : bps5308@bps.go.id

logo_footer

Manual

ToU

Links

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia